Pandai Baca Situasi, Pria Asal Durenan Bobol & Kuras Isi Rumah Tetangga Sendiri

oleh
oleh

TRENGGALEK, bioz.tv – Pandai membaca situasi dengan Memanfaatkan kondisi yang sepi, Warga asal desa durenan kecamatan Durenan Kabupaten Trenggalek Jawa Timur, Nekat melancarkan aksi pencurian dirumah warga Desa Pakis kecamatan Durenan, dengan cara membobol rumah dan menguras habis barang barang berharga yang ada di rumah korban.

Aksi pencurian dengan pemberatan ini terjadi, berawal saat pelaku Suparji mengetahui bahwa kondisi rumah korban mam Mahmudi sedang dalam keadaan kosong lantaran ditinggal pergi mengadiri hajatan saudaranya, Mengetahui kekosongan rumah ini, akhirnya pelaku nekat membobol rumah korban dengan cara mencongkel candela belakang rumah, kemudian masuk dan mengambil HP, Rokok beserta barang barang berharga lainnya yang tersimpan dalam satu tas.  https://youtu.be/R_0R77U2Yc4