Longsor Depok Amuk Tiang Listrik & Timbun Jalan Kabupaten Di Trenggalek

oleh
oleh

TRENGGALEK – bioz.tv – Bencana longsor yang terjadi di desa depok kecamatan bendungan ini mengakibatkan jalan kabupaten yang melintas di desa depok tertimbun longsor, Sehingga akses transportasi menuju kecamatan yang melntasi kawasan ini menjadi lumpuh total. Sejumlah pelajar juga kesulitan untuk pergi ke sekolah akibat akses transportasi terputus. Selain itu sejumlah tiang pancang listrik ikut roboh terbawa longsor, sedikitnya ada 9 tiang listrik yang roboh, akibatnya aliran listrik di kawasan ini harus dimatikan dan mengalami pemadaman dalam beberapa waktu.   https://youtu.be/6FIdpwIq2sc