TRENGGALEK – bioz.tv – Demi menciptakan situasi kondusif pada perayaan hari raya ketupat ini, polres trenggalek bersinergi dengan steakholder terkait menerjunkan 400 personil pasukan gabungan untuk mengamankan jalannya perayaan hari raya ketupat ini. 400 personil gabungan ini tersebar di berbagai titik rawan kemacetan dan di tempat tempat strategis lainnya. https://youtu.be/HpRk-My5dD4
Aksi Dramatis 400 Personil Pasukan Gabungan Amankan Lebaran Ketupat Di Trenggalek
